Gelar Senam Sehat, Bupati Samosir Sebut Upaya untuk Tingkatkan Imun Tubuh di Masa Pandemi

    Gelar Senam Sehat, Bupati Samosir Sebut Upaya untuk Tingkatkan Imun Tubuh di Masa Pandemi

    SAMOSIR - Guna meningkatkan imun tubuh di tengah-tengah wabah pandemi Covid-19, Bupati Samosir Vandiko Timotius Gultom, ST bersama Jajaran Kepolisian Resort Samosir menggelar senam sehat yang diikuti seluruh jajaran Pemkab Samosir dan Kejari Samosir. di Halaman Kantor Bupati Samosir, Jumat (08/04/2022 ).

    Kegiatan senam sehat tersebut juga bertujuan untuk menyosialisasikan program gerakan hidup sehat kepada masyarakat, sekaligus merupakan upaya unsur Forkopimda Kabupaten Samosir meningkatkan imun tubuh dalam pencegahan COVID-19, khususnya bagi kalangan ASN

    Bupati Samosir, Vandiko Timotius Gultom, Dalam keterangan tertulisnya mengatakan, kegiatan senam ini salah satu bentuk yang patut kita apresiasi dan menjadi contoh bagi masyarakat untuk membudayakan gerakan masyarakat hidup sehat dengan rutin berolah raga. 

    Selain itu, Bupati juga menginstruksikan seluruh jajarannya dan masyarakat umum yang belum melaksanakan vaksinasi untuk segera datang ke Aula Kantor Bupati Samosir untuk mengikuti vaksinasi, khususnya vaksin booster, " Ujar Bupati Samosir Vandiko Timotius Gultom

    “Senam sehat ini merupakan aktifitas yang perlu ditiru oleh masyarakat, dan merupakan cara ampuh untuk menjaga kebugaran, kesehatan, dan daya tahan tubuh masyarakat dalam masa Pandemi COVID-19, namun harus menerapkan protokol kesehatan yang ketat” ajak Bupati Samosir. ( Karmel )

    Samosir
    Karmel

    Karmel

    Artikel Sebelumnya

    Pemerintah Kabupaten Samosir Serahkan Kunci...

    Artikel Berikutnya

    Ngantor di Desa, Bupati Serap Aspirasi Warga...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Danlanud Sultan Hasanuddin Mengantar Keberangkatan Wakil Presiden RI Kunker Ke Larantuka
    Jumat Agung, Bupati Samosir Beribadah di Gereja Katolik ST Antonio Maria Claret Tomok
    Resmikan Creative Hub Samosir, Menparekraf: Bentuk Tatanan Ekonomi Baru Pascapandemi
    Hari Raya Idul Fitri Tahun 2023, Bupati Samosir Silaturahmi ke Gubernur dan Wakil Gubernur Sumut
    Meriahkan Gelaran Aquabike Jetski World Championship 2023, Pemkab Samosir Gelar Lomba Solu Tradisional
    Pastikan Wisatawan dan Pemudik Terlayani dengan Baik, Bupati Samosir Pantau Aktivitas Penyeberangan di Pelabuhan Ambarita
    Percepat Pengembangan Destinasi Wisata Negeri Indah Kepingan Sorga, Bupati Samosir Minta Penambahan Jalan melalui Dana Inpres
    Puncak Perayaan Hari Jadi Kabupaten Samosir ke 20 Berlangsung Meriah dan Bertabur Bantuan
    Bupati Samosir Lepas Gowes Tim Kementerian ATR/BPN: "Jangan Lupa Datang Kembali
    Wakil Bupati Samosir Terima Kunker Kepala BPIW, Tim Tinjau Lokasi Pembangunan Water Front City Pangururan Berbiaya 191 M
    Bupati Samosir Hadiri Pemberdayaan Sintua HKBP Distrik VII "Diperlukan Sinergitas Bersama Untuk Kesejahteraan Masyarakat
    Antusias Nonton Aquabike World Championship 2023, Ribuan Wisatawan Padati Waterfront Pangururan Samosir
    Kopnakerindag Samosir Sampaikan Stok Bahan Pokok Penting Hingga Awal Tahun 2024 Aman dan Harga Relatif Normal
    Ditandai Penandatangan Bersama, Ranperda APBD Kabupaten Samosir 2024 Ditetapkan Jadi Peraturan Daerah
    Dukung Pemulihan Ekonomi, Bupati Samosir Launching UMKM Taman Sitolu Hae Horbo
    Masuk Pasar Modern, Bupati dan Wakil Bupati Samosir Buka Pameran UMKM di Water Front City Pangururan

    Ikuti Kami